Skip to content

Berikut 3 Cara Masuk Whatsapp Web Tanpa Koneksi Hp Terbaru 2023

Cara masuk whatsapp web tanpa koneksi hp ternyata sudah bisa dilakukan dengan sangat mudah. Aplikasi whatsapp mempunyai beberapa kegunaan selain chatting salah satunyaa dalah menemukan perangkat ponsel pintar.

Bahkan informasi mengenai cara masuk ke dalam aplikasi whatsapp web kerap digunakan orang-orang ketika ponselnya tengah mengalami kendala. Bisa karena hilang atau jatuh bahkan bisa pula terdapat masalah yang berasal dari whatsapp itu sendiri. Karena itu, simak Langkah-langkah di bawah ini supaya Anda bisa masuk ke dalam whtatsapp web tanpa perlu koneksi hp.

Berikut Cara Masuk Whatsapp Web Tanpa Koneksi HP Terbaru 2023

Sebenarnya ada beberapa cara yang dapat digunakan oleh pengguna aplikasi whatsapp bila ingin menyambungkan whatsapp web tanpa koneksi hp. Agar lebih detail informasi yang didapatkan, berikut penjelasanya:

1. Membuat Akun Baru

Cara pertama adalah dengan membuat akun baru. Bila Anda bingung bagaimana memakai wa tanpa hp sama sekali, Anda bisa membuat akun whatsapp yang baru di laptop. Cara ini memerlukan aplikasi pihak ketiga baik pada saat mengunduh apknya atau memakai emulator. Login ke dalam whatsapp web dengan nomor ponsel sering dilakukan. Tapi bagaimana jika ingin daftar namun tidak memiliki ponsel sama sekali? Berikut diantaranya:

  • Silahkan kunjungi situs whatsapp melalui www,WhatsApp.com
  • Pilih menu whatsapp web
  • Lakukan pemindaian scan QR
  • Arahkan ponsel Anda ke QR Code yang sudah ada di layar pc
  • Anda sudah bisa gunakan whatsapp tanpa harus menggunakan ponsel.

2. Mengunduh Aplikasi Resmi

Cara masuk whatsapp web tanpa koneksi hp selanjutnya adalah dengan mengunduh aplikasi resmi. Ini adalah salah satu cara yang dapat dilakukan tanpa perlu login berkali-kali. Jadi cukup dengan unduh aplikasinya saja secara resmi. Ini juga bisa dilakukan dengan mudah terutama bila Anda ingin terhindar dari proses pemindaian QR Code sebelum mengaksesnya.

Bagi nyang ingin mengunduh whatsapp for desktop sebenarnya sangatt mudah dan bahkan bisa dilakukan tanpa perlu memakai aplikasi  tambahan. Untuk langka-langkah yang harus diikuti adalah sebagai berikut:

  • Buka terlebih dahulu browser Anda di laptop atau pc
  • Kunjungi web whatsapp yang resmi
  • Ketik keyword “whatsapp web resmi” dan kemudian tekan enter
  • Klik tautan whatsapp.cpmbila ingin mengunduhnya
  • Silahkan pilih unduh for pc yang bisa disesuaikan dengan perangkat Anda.
  • Tunggu sampai pengunduhan dan penginstallan rampung dikerjakan
  • Silahkan verifikasi dengan nomor whatsapp Anda

3. Melalui Emulator

Cara ketiga yang juga efektif bila ingin masuk ke dalam whatsapp web tanpa menyambungkan hp adalah melalui emulator. Jadi banyak orang beralasan jika pemindaian saat ingin mengakses wa bukanlah hal yang menyenagkan. Terlebih lagi Langkah ini bisa memakan banyak waktu. Cara meggunakan wahtsapp di pc bisa dicoba dengan beberapa Langkah berikut:

  • Unduh dan install aplikasi bluestacks di perangkat pc Anda
  • Kemudian, ketik keyword “download bluestacks” dan enter
  • Anda akan menemukan banyak link. Silahkan pilih yang terpercaya kemudian lakukanlah pengunduhan dan penginstallan.
  • Buka bluestacks yang sudah ada di pc
  • Pilih aplikasi whatsapp messenger
  • Tujnggu sampai selesai
  • Masukkan nomor untuk melaukukan verifikasi akun
  • Jangan pakai nomor sama untuk whatsapp di pc dan telepon
  • Tambahkan kontak yang mau diajak mengobrol
  • Buka lagi aplikasi bluestacks
  • Klk sudut kanan atas dan pilih Kelola kontak.
  • Sekarang Anda sudah bisa gunakan aplikasi whatsapp di pc tanpa koneksi hp.

Jadi itulah beberapa cara masuk whatsapp web tanpa koneksi hp. Silahkan pilih salah satu cara yang dirasa lebih efektif untuk digunakan. Selamat mencoba.